Sejarah:
Masyarakat setempat menyebutnya dengan riam merasap karena kalau pada musim bulan oktober atau pada musim penghujan dan airnya deras, banyak buih-buih dari tetesan riam ini yang seperti asap.
Umat Katolik setiap hari-hari besarnya (menjelang Bulan Rosaria) selalu ramai mengunjungi Riam Merasap karena sejak lebih dari satu dekade lalu berdiri sebuah Goa Maria diatas air terjun ini.
Bagi yang sudah pernah datang ke objek wisata ini, saya yakin dia pengen lama-lama disana.
Karena air terjunnya sangat indah sekali untuk dijadikan background berfoto.
Ketinggian Riam Merasap ini sekitar 27 meterdan lebar sekitar 200 meter.
Karena air terjunnya sangat indah sekali untuk dijadikan background berfoto.
Ketinggian Riam Merasap ini sekitar 27 meterdan lebar sekitar 200 meter.
Riam Merasap [Sanggau Ledo] |
Bagi yang penasaran dengan keindahan objek wisata ini, mari kita lihat preview "Air Terjun Riam Merasap Sanggau Ledo".
Gambar 1
Gambar 2
Gambar 3
Gambar 4
Gambar 5
Gambar 6
Demikianlah info seputar Objek Wisata Air Terjun Riam Merasap Sanggau Ledo.
Saya sudah datang ke tempat ini, sekarang giliran anda?
S E L E S A I